MEMBUAT LINK DI BLOG BERKEDIP WARNA-WARNI

cara membuat rainbow link di blog
Sekarang saya akan share, cara menghias link pada blog anda. Link pada blog biasanya hanya akan berubah satu warna saat tersentuh cursor. tapi dengan script widget ini. link pada blog anda akan berganti selama di sentuh cursor. langsung saja simak tutorial berikut jika anda berminat.

TUlis disini
  • Login dan masuk ke profil blog anda.
  • Kemudian pilih MENU, Tata Letak, Klik Add Gadget, Tambahkan Widget HTML.
  • Selanjutnya copy lalu paste kode di bawah ini, pada kotak yang tersedia.
<script src="http://yourjavascript.com/22112215416/rainbowlink-ngurah-insane2.js" type="text/javascript">
</script>
  • Kemudian SAVE atau SIMPAN.
SILAHKAN DI COBA SEMOGA BERHASILngopi dulu

Share artikel ke: Facebook Twitter Google+ Linkedin Technorati Digg

1 komentar:

silahkan di coba.
terimakasih kembali mas, sudah mau mampir dan follow blog ini.

jangan sungkan berkomentar dengan sopan
dilarang memasang spam, memasang iklan, link aktif/mati dan memasang hal tentang pornografi.

Apabila ingin memasang gambar, cukup masukan link gambarnya.
Gunakan Konversi kode jika ingin memasukan kode script


Konversi KodeEmoticon