MEMPERBAIKI PESAN FORMULIR YANG PINDAH KE BAWAH

pesan formulir yang pindah ke bawah
Sekarang saya akan berbagi sedikit info buat anda khusus'nya para blogger yang pernah mengalami kejadiaan seperti pada gambar di samping. yang pesan formulir'nya terletak atau bisa di bilang pindah ke bawah kotak pengisian komentar.karna saya sendiri pernah mengalami hal seperti itu, dan untungnya blog saya masih dalam proses belum siap promosi. tanpa penjelasan panjang lagi karna memang masalnya sudah jelas.
Saya akan mempersingkat waktu, bagi yang berminat memperbaiki masalah tersebut, silahkan ikuti tutorial di bawah. jika tidak. silahkan baca artikel lain di blog ini, jika tidak berminat. silahkan clik tombol close pada mozilla atau google chrome anda, tapi klik join terlebih dahulu pada blog ini. biar admin'nya makin semangat buat nulis artikel yang masih ngantri buat di posting (itung-itung nyumbang) baercanda dikit, biar ga tegangminum kopi
BIASAKAN BACKUP ATAU DOWNLOAD TEMPLATE SEBELUM DI EDIT
TUTORIAL
  • Pertama anda Login terlebih dahulu pada blog dan masuk pada profil anda.
  • Kemudian anda pilih template dan pilih edit HTML.
  • Lalu cari kode threaded-comment-form, gunakan [ CTRL + F ] untuk mempermudah.
  • Seperti contoh di bawah ini.
<b:includable id='threaded-comment-form' var='post'>
<div class='comment-form'>
<a name='comment-form'/>
<b:if cond='data:mobile'>
<p><data:blogCommentMessage/></p>
<data:blogTeamBlogMessage/>
<a expr:href='data:post.commentFormIframeSrc' id='comment-editor-src'/>
<iframe allowtransparency='true' class='blogger-iframe-colorize blogger-comment-from-post' frameborder='0' height='410' id='comment-editor' name='comment-editor' src='' style='display: none' width='100%'/>
<b:else/>
<p><data:blogCommentMessage/></p>
<data:blogTeamBlogMessage/>
<a expr:href='data:post.commentFormIframeSrc' id='comment-editor-src'/>
<iframe allowtransparency='true' class='blogger-iframe-colorize blogger-comment-from-post' frameborder='0' height='410' id='comment-editor' name='comment-editor' src='' width='100%'/>
</b:if>
<data:post.friendConnectJs/>
<data:post.cmtfpIframe/>
<script type='text/javascript'>
BLOG_NGH_createIframe(&#39;<data:post.appRpcRelayPath/>&#39;, &#39;<data:post.communityId/>&#39;);
</script>
</div>
</b:includable>
  • Selanjutnya, ganti kode dari <b:includable id='threaded-comment-form' var='post'> sampai pada </b:includable>. dengan kode di bawah ini.
<b:includable id='threaded-comment-form' var='post'>
<div class='comment-form'>
<a name='comment-form'/>
<b:if cond='data:mobile'><div id='form-wrapper'>
<p><data:blogCommentMessage/></p>
<data:blogTeamBlogMessage/>
<a expr:href='data:post.commentFormIframeSrc' id='comment-editor-src'/>
<iframe allowtransparency='true' class='blogger-iframe-colorize blogger-comment-from-post' frameborder='0' height='410' id='comment-editor' name='comment-editor' src='' style='display: none' width='100%'/>
</div>
<b:else/>
<div id='form-wrapper'>
<p><data:blogCommentMessage/></p>
<data:blogTeamBlogMessage/>
<a expr:href='data:post.commentFormIframeSrc' id='comment-editor-src'/>
<iframe allowtransparency='true' class='blogger-iframe-colorize blogger-comment-from-post' frameborder='0' height='410' id='comment-editor' name='comment-editor' src='' width='100%'/>
</div>
</b:if>
<data:post.friendConnectJs/>
<data:post.cmtfpIframe/>
<script type='text/javascript'>BLOG_CMT_createIframe(&#39;<data:post.appRpcRelayPath/>&#39;, &#39;<data:post.communityId/>&#39;);
</script>
</div>
</b:includable>
  • Selanjutnya cari kode di bawah ini.
document.getElementById(domId).insertBefore(replybox, null);
  • Kemudian ganti dengan kode di bawah ini.
document.getElementById(domId).insertBefore(document.getElementById('form-wrapper'), null);
  • Selesai, kemudian klik SAVE. Semoga berhasil
Share artikel ke: Facebook Twitter Google+ Linkedin Technorati Digg

jangan sungkan berkomentar dengan sopan
dilarang memasang spam, memasang iklan, link aktif/mati dan memasang hal tentang pornografi.

Apabila ingin memasang gambar, cukup masukan link gambarnya.
Gunakan Konversi kode jika ingin memasukan kode script


Konversi KodeEmoticon