buat pertanyaan yang susah, dengan jawaban yang tidak jelas, namun jawabannya mudah diingat.
pasang password yang berbeda dengan pasword alamat email anda , misalnya : password alamat email anda di yahoo atau di gmail adalah abcde, maka pasword di facebook jangan abcde, tapi yang lain, misalkan hijklmn.
- Jangan gunakan tanggal lahir atau nama untuk password di facebook.
kadang banyak yg memakai tanggal lahir, nama sendiri, nama pacar untuk di jadikan password. ini malah membuat hacker dengan mudah menyadap akun facebook anda.
- usahakan pakai password yang rumit dan gabungkan dengan angka dan karakter seperti 'a1b2-b34-c5' namun anda harus bisa mengingatnya
- anda sebaiknya memiliki 2 email untuk
logindi facebook
ini sebagai pencegahaan bila tiba saatnya akun facebook anda di bobolmaling online. anda masih bisa login dengan menggunakan email yang ke dua.
- Jika anda sering online di warnet, pakailah keyboard screen untuk memasukan email dan passwodnya. dengan cara: klik
START,pilih RUN atau tekan pada keyboar ( 'logo windows' + R ) lalu ketik 'OSK' laluENTERmaka akan muncul keyboar digital.
ini sebagai pencegahaan agar email dan passwor anda tidak terekam pada toll perekam aktifitas keyboard seperti key loger.
itulah sedikit tips, agar akun anda aman dari hacker.
SEMOGA BERMANFAAT. 'om shanti shanti shanti om'
jangan sungkan berkomentar dengan sopan
dilarang memasang spam, memasang iklan, link aktif/mati dan memasang hal tentang pornografi.
Apabila ingin memasang gambar, cukup masukan link gambarnya.
Gunakan Konversi kode jika ingin memasukan kode script
Konversi KodeEmoticon